Simak Cara Membuat Bolu Air Marmer Irit 1 Telur yang Cepat Di Rumah

Aneka koleksi resep kue bolu Terbaik.



Bolu Air Marmer Irit 1 Telur.

Bolu Air Marmer Irit 1 Telur


Kamu dapat dengan mudah membuat Bolu Air Marmer Irit 1 Telur menggunakan 8 bahan dan 3 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Bolu Air Marmer Irit 1 Telur :

Langkah-langkah untuk membuat Bolu Air Marmer Irit 1 Telur :

  1. Kocok telur, gula, sp, garam, vanilli dan air dengan speed rendah selama 5 menit, kemudian naikan kecepatan mixer speed paling tinggi selama 10 menit sampai mengembang putih berjejak. Masukan tepung terigu sedikit-sedikit, kocok dengan speed rendah sebentar sampai tercampur rata saja. Kemudian ratakan dengan spatula..
  2. Masukan adonan kedalam loyang yang sudah di oles karlo atau oles margarin dan taburi tepung terigu. Sisakan sedikit adonan dan beri pasta coffe mocca, aduk rata. Kemudian tuang adonan coklatnya diatas adonan putih lalu bentuk motif marmer dengan garpu atau sumpit dengan cara diputar sekeliling loyangnya..
  3. Panggang dioven yang sudah dipanaskan terlebih dahulu selama 15 menitan. Panggang hingga matang ± 50 menitan panas oven sesuaikan panas kompor masing-masing ya... Saya pakai oven tangkring. Tekstur bolunya lembut dan empuk..